HUBUNGAN RASIO NEUTROFIL LIMFOSIT (RNL) DENGAN KADAR HBA1C PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RS BETHESDA LEMPUYANGWANGI

PRENAL LAMBERT METUSALACH R. (2025) HUBUNGAN RASIO NEUTROFIL LIMFOSIT (RNL) DENGAN KADAR HBA1C PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RS BETHESDA LEMPUYANGWANGI. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Kedokteran)
41190405_bab1_bab5_daftarpustaka.pdf

Download (4MB)
[img] Text (Skripsi Kedokteran)
41190405_bab2-sd-bab4_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Diabetes melitus tipe 2 menyumbang sekitar 90% dari seluruh kasus diabetes di seluruh dunia. Pada Diabetes melitus tipe 2, respon insulin berkurang, hal ini disebut dengan resistensi insulin yang ditandai dengan peningkatan gula darah (hiperglikemia). Penderita diabetes melitus tipe 2 sering kali tidak menunjukan gejala pada awalnya sebelum munculnya komplikasi. Diabetes melitus tipe 2 yang tidak terkontrol dapat meningkatkan risiko komplikasi yang menandakan peradangan sedang berlangsung lama. Salah satu parameter kontrol glikemik yang dapat digunakan adalah tes hemoglobin terglikasi (HbA1c). Literatur menunjukan bahwa rasio neutrofil limfosit (RNL) sebagai parameter yang berguna dalam menilai status inflamasi. Rasio neutrofil limfosit dianggap dapat menilai iflamasi pada pasien dengan kontrol gula darah, dimana pada pasien diabetes melitus tipe 2 yang mengalami kenaikan pada nilai rasio neutrofil limfosit berkaitan erat dengan perburukan prognosis.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: HbA1c, Rasio Neutrofil Limfosit (RNL)
Subjects: R Kedokteran. Medis > Kedokteran (Umum)
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Akuntansi
Depositing User: Mayriska Eliana
Date Deposited: 01 Jul 2025 02:40
Last Modified: 01 Jul 2025 02:40
URI: http://repository.ukdw.ac.id/id/eprint/9947

Actions (login required)

View Item View Item