PENGARUH KUALITAS PRODUK, CITRA MEREK, PERSEPSI HARGA, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA BAKPIA JUWARA SATOE YOGYAKARTA

NOVIYANTI PUSPITA PUTRI (2025) PENGARUH KUALITAS PRODUK, CITRA MEREK, PERSEPSI HARGA, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA BAKPIA JUWARA SATOE YOGYAKARTA. Final Year Projects (S1) thesis, Universitas Kristen Duta Wacana.

[img] Text (Skripsi Manajemen)
11211184_Bab1_Bab5_daftarpustaka.pdf

Download (2MB)
[img] Text (Skripsi Manajemen)
11211184_Bab2 -sd- Bab4_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan guna menguji pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek, Persepsi Harga, serta Promosi terhadap Keputusan Pembelian pada Bakpia Juwara Satoe Yogyakarta. Penelitian ini tergolong sebagai studi kuantitatif. Sampel yang digunakan dalam studi ini sebanyak 122 responden ditentukan melalui pendekatan non-probability sampling dengan teknik purposive sampling. Metode analisis data yang diterapkan meliputi regresi linier berganda, koefisien determinasi (R²), uji F simultan, serta uji t parsial. Proses analisis dilaksanakan memekai perangkat lunak statistik SPSS versi 25. Pada riset ini, variabel bebas mencakup Kualitas Produk, Citra Merek, Persepsi Harga, dan Promosi, sedangkan variabel terikatnya adalah Keputusan Pembelian. Secara bersamaan, keempat variabel independen memperlihatkan jika pengaruh positif terhadap keputusan pembelian Bakpia Juwara Satoe Yogyakarta, namun secara terpisah hanya Kualitas Produk, Citra Merek, dan Persepsi Harga yang memberikan dampak signifikan, sedangkan Promosi tidak menunjukkan pengaruh signifikan meskipun bernilai positif.

Item Type: Student paper (Final Year Projects (S1))
Uncontrolled Keywords: Kualitas Produk, Citra Merek, Persepsi Harga, promosi, dan Keputusan Pembelian
Subjects: H Ilmu Sosial > Industri. Pemanfaatan Lahan. Buruh > Manajemen. Manajemen Industri
Divisions: Fakultas Bisnis > Prodi Manajemen
Depositing User: Gabby Sembiring
Date Deposited: 24 Sep 2025 03:33
Last Modified: 24 Sep 2025 03:33
URI: http://repository.ukdw.ac.id/id/eprint/10187

Actions (login required)

View Item View Item